Puluhan Pelajar Binus School Tak Jijik Bersihkan Kali Grogol dari Sampah

Published: 31 August 2024
on channel: Warta Kota Production
911
16

WARTAKOTALIVE.COM, JAKARTA - Mengenakan jas hujan, sarung tangan dan sepatu boots, Rafi Ataya Hadi (16) begitu cekatan mengambil sampah yang mengambang ataupun tenggelam di Kali Grogol kawasan Pondok Indah, Jakarta Selatan pada Sabtu (31/8/2024) pagi. Saat itu, siswa Kelas 12 Bina Nusantara (Binus) School Simprug, Jakarta Selatan ini tidak sendirian tapi bersama 24 rekan lainnya mereka membersihkan sampah di kali.

Meski debit air di kali itu surut karena musim kemarau dan beraroma tidak sedap, tapi Rafi tak merasa jijik. Dia mengklaim, suka dengan kebersihan sehingga ketika melihat kali kotor dia meras ingin sekali membersihkannya.

“Rasanya (terjun ke kali) lumayan enak soalnya kami bisa melakukan pembersihan di dalam kali, dan saya memang suka bersih-bersih,” kata Rafi saat ditemui di lokasi pada Sabtu (31/8/2024) siang.

Berita Selengkapnya klik tautan di bawah ini :
https://wartakota.tribunnews.com/2023...

#binusschool #binus #bersihbersih #kali #grogol #simprug #ppsu #viral

Video Jurnalis : Fitriandi Al Fajri
Video Editor : M. Rusdi

Pantau informasi terupdate melalui sosial kami:
Instagram: / wartakotalive
Twitter: / wartakotalive
Facebook: / wartakotalive


Watch video Puluhan Pelajar Binus School Tak Jijik Bersihkan Kali Grogol dari Sampah online, duration hours minute second in high quality that is uploaded to the channel Warta Kota Production 31 August 2024. Share the link to the video on social media so that your subscribers and friends will also watch this video. This video clip has been viewed 911 times and liked it 16 visitors.